Rakyat Aceh Menangis Mencari Butiran Beras, Tetesan BBM atau Hempasan Gas Elpiji Ditempat Harapan

- Penulis

Jumat, 12 Desember 2025 - 04:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jurnalpapuanews.com || Aceh – Mereka bukan sedang mencari sensasi atau melepaskan hobi dengan mendaki puncak gunung atau menjelajah hutan, akan tetapi mereka sedang berusaha mencari butiran beras, tetesan BBM atau hempasan gas elpiji ditempat harapan. (12/12/2025).

Mereka terus berjalan hanya untuk menyambung hidup. Disana anak, istri dan sanak famili sedang menunggu dirumah atau tenda pengungsian. Menunggu mereka pulang dengan secercah harapan agar bisa mengisi isi perut yang kosong.

Wahai para oknum yang telah menebang hutan kami, wahai para oknum yang telah mengh4ncurkan kehidupan hutan kami dimana rasa empati dan tanggung jawab kalian? Semoga kalian segera sadar dan bertanggung jawab atas perbuatan kalian.

Semoga badai ini akan berlalu. Pelangi akan muncul. Dan kita akan berdiri di sana, lebih kuat dari sebelumnya.

Baca Juga:  Perkuat Stabilitas Papua Tengah, Pemerintah Renovasi Rumah Tokoh Adat Nabire guna Akselerasi PSN

Luk4 ini terasa nyata, kehilangan ini menyesakkan, tapi lihatlah, kita masih bernapas. Dan selama itu, kita punya kesempatan untuk memulai lagi.

Senyum ini mungkin palsu, tapi kekuatan di baliknya nyata. Kami akan bertahan sampai cahaya itu kembali.

Setiap langkah kecil ke depan adalah kemajuan, meskipun hati masih terbuat dari kepingan kesedihan dan ketakutan

Jangan menyerah, bangkitlah wahai Saudaraku. kita pasti bisa bangkit dengan usaha dan doa kita semua.

Keterangan foto : Masyarakat Gayo sedang mendaki gunung dan melewati hutan mencari sembako di kabupaten tetangga.

(Sumber Warga Aceh)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Follow WhatsApp Channel jurnalpapuanews.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Banjir Susulan di Padang Pariaman, Tim Rescue Korpolairud Evakuasi 250 Warga
Tragedi Maut di Jalan Poros Nabire-Samabusa: Motor Tabrak Pohon, Dua Pemuda Tewas
Tragedi Malam di Nabire: Hilang Kendali Saat Parkir, Truk Sampah Terjun ke Laut, Ayah dan Anak Tewas
Aparat Diminta Bertindak: Nama Ko’ Liem Terseret dalam Dugaan Kartel Kembang Api Sulut
​Gubernur, Kapolda, dan Danrem Bersatu di Nabire: Komitmen Pengamanan Ketat Akhir Tahun
Perkuat Stabilitas Papua Tengah, Pemerintah Renovasi Rumah Tokoh Adat Nabire guna Akselerasi PSN
Wabup Nabire: Jual Kembang Api Wajib Berizin Resmi
​”Laut Jalan Hidup Kami”: Suku Wapoga Apresiasi Bantuan Transportasi Laut Presiden
Berita ini 44 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 5 Januari 2026 - 02:38 WIB

Banjir Susulan di Padang Pariaman, Tim Rescue Korpolairud Evakuasi 250 Warga

Senin, 29 Desember 2025 - 05:27 WIB

Tragedi Maut di Jalan Poros Nabire-Samabusa: Motor Tabrak Pohon, Dua Pemuda Tewas

Sabtu, 27 Desember 2025 - 05:46 WIB

Tragedi Malam di Nabire: Hilang Kendali Saat Parkir, Truk Sampah Terjun ke Laut, Ayah dan Anak Tewas

Sabtu, 20 Desember 2025 - 05:58 WIB

Aparat Diminta Bertindak: Nama Ko’ Liem Terseret dalam Dugaan Kartel Kembang Api Sulut

Jumat, 19 Desember 2025 - 10:19 WIB

​Gubernur, Kapolda, dan Danrem Bersatu di Nabire: Komitmen Pengamanan Ketat Akhir Tahun

Berita Terbaru